Skip to content

Akurat Terkini

  • Home
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Redaksi
  • PEDOMAN MEDIA CYBER

Akurat Terkini

Persiapan Kolam Ikan Mujair di Desa Kali untuk Program Ketahanan Pangan

Frankie Ngantung, Mei 4, 2024Juli 18, 2024

MINAHASA, MANIMPANG.com — Desa Kali, di bawah kepemimpinan Hukum Tua Johanis ‘Altin’ Parengkuan, melaksanakan kegiatan persiapan kolam untuk program Ketahanan Pangan pada Sabtu (04/05/2024). Diketahui, kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan perekonomian warga desa.

Kegiatan tersebut melibatkan masyarakat bersama perangkat Desa Kali dalam persiapan penebaran bibit ikan mujair.

Hukum Tua Parengkuan menekankan pentingnya program ini bagi warga desa.

“Saat ikan sudah bisa dipanen, masyarakat akan sangat terbantu dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari,” katanya.

Parengkuan juga mengungkapkan harapannya agar program-program pemerintah lainnya dapat dilaksanakan untuk kesejahteraan masyarakat desa. (Angky)

Related Posts:

  • Dibuka Irdam XIII/Merdeka Upacara Pembukaan Lomba Renang Pangdam Cup Dihadiri Dandim 1302/Minahasa
    Dibuka Irdam XIII/Merdeka Upacara Pembukaan Lomba…
  • Pemdes Kali Bentuk Panitia Lomba Sambut HUT Desa ke-564
    Pemdes Kali Bentuk Panitia Lomba Sambut HUT Desa ke-564
  • Ini Agenda Kegiatan Bupati Jemmy Sebulan Lebih Pimpin Minahasa
    Ini Agenda Kegiatan Bupati Jemmy Sebulan Lebih…
  • IMG-20251013-WA0037
    Matap! Gubernur Yulius Selvanus Siap Perbaiki Kolam…
  • Jajaran Polres Minahasa Gelar Penanaman 500 Bibit Pohon
    Jajaran Polres Minahasa Gelar Penanaman 500 Bibit Pohon
  • 20240827_131443
    Pemerintah Desa Kali Pineleng Gelar Sosialisasi Dana…
Minahasa

Navigasi pos

Previous post
Next post

Kategori

  • Advertorial (92)
  • Artikel (61)
  • BAWASLU (2)
  • Bitung (1)
  • Bolaang Mongondow (1)
  • Hiburan (2)
  • Hukum&Kriminal (7)
  • Kesehatan (1)
  • Kodam XIII/Merdeka (1)
  • Manado (73)
  • Minahasa (601)
  • Minahasa Selatan (14)
  • Minahasa Tenggara (3)
  • Minahasa Utara (1)
  • Nasional (29)
  • Olah raga (1)
  • Pemprov Sulut (29)
  • Polda Sulut (4)
  • Politik (4)
  • Profil (1)
  • TNI/Polri (37)

Berita lainnnya

  • Dibuka Irdam XIII/Merdeka Upacara Pembukaan Lomba Renang Pangdam Cup Dihadiri Dandim 1302/Minahasa
    Dibuka Irdam XIII/Merdeka Upacara Pembukaan Lomba…
  • Pemdes Kali Bentuk Panitia Lomba Sambut HUT Desa ke-564
    Pemdes Kali Bentuk Panitia Lomba Sambut HUT Desa ke-564
  • Ini Agenda Kegiatan Bupati Jemmy Sebulan Lebih Pimpin Minahasa
    Ini Agenda Kegiatan Bupati Jemmy Sebulan Lebih…
  • IMG-20251013-WA0037
    Matap! Gubernur Yulius Selvanus Siap Perbaiki Kolam…
  • Jajaran Polres Minahasa Gelar Penanaman 500 Bibit Pohon
    Jajaran Polres Minahasa Gelar Penanaman 500 Bibit Pohon

Menu

  • Kontak Kami
  • PEDOMAN MEDIA CYBER
  • Redaksi
  • Tentang Kami

Kalendar

November 2025
S S R K J S M
 12
3456789
10111213141516
17181920212223
24252627282930
« Okt    

Sponsor

©2025 | WordPress Theme by SuperbThemes