Skip to content

  • Home
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Redaksi
  • PEDOMAN MEDIA CYBER

Kadis Kominfo Minahasa: Isu Hoaks Jelang Pemilu Masyarakat Jangan Mudah Terprovokasi

Frankie Ngantung, September 28, 2023September 28, 2023

MINAHASA – MANIMPANG.COM – Masyarakat perlu mewaspadai menjelang Pemilu 2024 dengan kehadiran hoaks dan propaganda yang pada umumnya disebarkan melalui media sosial (medsos) agar pemilu dapat berjalan dengan damai.

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Maya Kainde SH.MAP saat dikonfirmasi via whatsapp, Rabu (28/9/23) mengatakan, Pemilu 2024 seharusnya menjadi momen pesta demokrasi yang bermartabat sehingga disayangkan bila ada pihak-pihak yang tak bertanggungjawab di ranah digital merusak suasana pesta demokrasi ini.

“Musuh kita adalah hoaks, makanya sangat sulit hanya dari pemerintah yang berperang sendiri untuk menghapus informasi yang tidak benar. Satu tumbuhnya seribu, kita harus masuknya dari hulu kehilir dan semua masyarakat kita beri pengetahuan tentang hoaks,” pesannya.

Ia juga menyampaikan, hoaks besifat politis berpotensi menjadi sumber perpecahan, menimbulkan kekacauan di tengah-tengah masyarakat. Diharapkan kepada semua elemen bersama masyarakat dapat memperkuat persatuan untuk menangkal hoaks, menjaga situasi tetap kondusif menjelang pemilihan serentak.

“Informasi hoax yang perlu kita waspadai karena dapat memberikan ancaman ujaran kebencian dan fitnah, menyikapi hal tersebut, semua elemen bersama masyarakat dapat memperkuat persatuan untuk menangkal hoaks,” katanya.

Lanjut Kainde, perlu menggencarkan pendidikan politik yang melibatkan masyarakat seluas-luasnya.

“Pendidikan politik harus digencarkan baik untuk menyukseskan pemilu 2024 hingga untuk mendewasakan demokrasi di Indonesia seperti meningkatkan jiwa kepemimpinan dan kepekaan terhadap isu-isu sosial,” harap Kadis Kominfo. (*/Angky)

Related Posts:

  • Ini Agenda Kegiatan Bupati Jemmy Sebulan Lebih Pimpin Minahasa
    Ini Agenda Kegiatan Bupati Jemmy Sebulan Lebih Pimpin…
  • Penggunaan Media Sosial di Era Digital Kadis Maya Bagikan Tips Penting
    Penggunaan Media Sosial di Era Digital Kadis Maya Bagikan…
  • Catatan Kritis Terhadap Peraturan Presiden Nomor 32 Tahun 2024
    Catatan Kritis Terhadap Peraturan Presiden Nomor 32 Tahun…
  • Bupati Minahasa Ikuti Raker Koordinasi dan Evaluasi di Wale Ne Tou Tondano
    Bupati Minahasa Ikuti Raker Koordinasi dan Evaluasi di Wale…
  • JSK dampingi OD Ibadah Natal dan Tahun Baru KKPGA GMIM Rayon Minahasa
    JSK dampingi OD Ibadah Natal dan Tahun Baru KKPGA GMIM Rayon…
  • Polres Minahasa Gelar Vicon Penyerahan LHP Kapolri dan BPK RI TA 2022
    Polres Minahasa Gelar Vicon Penyerahan LHP Kapolri dan BPK…
Minahasa Isu HoaksJelang PemiluKadis Kominfo Minahasa

Navigasi pos

Previous post
Next post

Kategori

  • Advertorial (73)
  • Artikel (58)
  • BAWASLU (2)
  • Bitung (1)
  • Bolaang Mongondow (1)
  • Hiburan (2)
  • Hukum&Kriminal (7)
  • Kesehatan (1)
  • Kodam XIII/Merdeka (1)
  • Manado (48)
  • Minahasa (449)
  • Minahasa Selatan (14)
  • Minahasa Tenggara (3)
  • Minahasa Utara (1)
  • Nasional (21)
  • Olah raga (1)
  • Pemprov Sulut (14)
  • Polda Sulut (4)
  • Politik (4)
  • Profil (1)
  • TNI/Polri (37)

Berita lainnnya

  • Ini Agenda Kegiatan Bupati Jemmy Sebulan Lebih Pimpin Minahasa
    Ini Agenda Kegiatan Bupati Jemmy Sebulan Lebih Pimpin…
  • Penggunaan Media Sosial di Era Digital Kadis Maya Bagikan Tips Penting
    Penggunaan Media Sosial di Era Digital Kadis Maya Bagikan…
  • Catatan Kritis Terhadap Peraturan Presiden Nomor 32 Tahun 2024
    Catatan Kritis Terhadap Peraturan Presiden Nomor 32 Tahun…
  • Bupati Minahasa Ikuti Raker Koordinasi dan Evaluasi di Wale Ne Tou Tondano
    Bupati Minahasa Ikuti Raker Koordinasi dan Evaluasi di Wale…
  • JSK dampingi OD Ibadah Natal dan Tahun Baru KKPGA GMIM Rayon Minahasa
    JSK dampingi OD Ibadah Natal dan Tahun Baru KKPGA GMIM Rayon…

Menu

  • Kontak Kami
  • PEDOMAN MEDIA CYBER
  • Redaksi
  • Tentang Kami

Kalendar

Mei 2025
S S R K J S M
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
262728293031  
« Apr    

Sponsor

©2025 | WordPress Theme by SuperbThemes